Senin, 02 November 2009

Mencegah Penipuan Internet

Mencegah Penipuan Internet

Assalam Mukalaikum dan salam sejahtera,

Oke kita bertemulagi di postingan saya berikutnya yang membahas tentang penipuan internet.

Tindakan mencegah penipuan Internet ini khususnya untuk pemula yang baru menjelajahi dunia internet maka saya beri trik-trik yang mudah dulu.

Langkah-Langkah Mencegah Penipuan Internet


1. Pahami dulu program-programnya
Apa bila anda mau ikut suatu program pelajari program-programnya, jngan grusah grusu (terburu nafsu), kita mesti bersabar.
2. Cek dulu latar belakang pemilik program
Caranya sebagai berikut :
a. Cek domainnya (misal : nama domain.com)masukkan ke Whois.domaintools.com (anda bros dulu whois.domaintools.com), lalu tekan enter dan lihat hasilnya kalau namanya pemilik domain di protek sebaiknya tidak usah ikut, namun kalau keterangannya jelas ada Nama, Alamat, nomor tlpn PSTN (021xxxxxx,..dan sebagainya) dan tlp bsa dihubungi dab ternyata memang benar silahkan diikuti programnya.

b. Di toolbar pencarian ketikkan kata scam diikuti nama domain tsb kmd tekan enter, lihat hasilnya banyak tidak tanggapan ttg situs tersebut terkait penipuan internet/scam.

c. Bersambung...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar